Keindahan Curug Lawe Secepit, Gunungsari Kendal Semarang Jawa Tengah.

  • Bagikan
π΅π‘’π‘Ÿπ‘ π‘Žπ‘šπ‘Ž πΎπ‘œπ‘šπ‘’π‘›π‘–π‘‘π‘Žπ‘  π‘†π‘Žπ‘¦π‘Ž 𝑆𝐸𝑃𝐴𝐿𝐴 𝐷𝑖 πΆπ‘’π‘Ÿπ‘’π‘” πΏπ‘Žπ‘€π‘’ 𝑆𝑒𝑐𝑒𝑝𝑖𝑑 πΊπ‘’π‘›π‘’π‘›π‘”π‘ π‘Žπ‘Ÿπ‘– πΎπ‘Žπ‘π‘’π‘π‘Žπ‘‘π‘’π‘› πΎπ‘’π‘›π‘‘π‘Žπ‘™ πΎπ‘’π‘›π‘‘π‘Žπ‘™ π‘†π‘’π‘šπ‘Žπ‘Ÿπ‘Žπ‘›π‘” π½π‘Žπ‘€π‘Ž π‘‡π‘’π‘›π‘”π‘Žβ„Ž.

Dari obyek wisata Gonoharjo untuk menuju air terjun hanya butuh waktu lima menit dan disepanjang jalan pengunjung akan disuguhi pemandangan layaknya negeri diatas awan.

Jika suasana tidak sedang berkabut disepanjang jalan pengunjung dapat melihat jelas hamparan Kota Kendal dan Kota Semarang dari atas.

Curug lawe Secepit saat ini dalam tahap perencanaan untuk dijadikan kawasan ecotourism dengan menerapkan sustainable tourism dengan prinsip pariwisata berkesinambungan.

Baca Juga :  Rekomendasi 3 Tempat Wisata Di Semarang Untuk Keluarga Jelang Liburan Sekolah !!

Rencana tersebut akan dilaksanakan beberapa bulan kedepan oleh Disporapar bekerjasama dengan Universitas Semarang dan melibatkan investor.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan