Ponsel ini juga dilengkapi dengan kamera belakang triple 108MP + 8MP + 2MP serta kamera depan 16MP.
Baterainya memiliki kapasitas 5000mAh dan mendukung pengisian daya cepat 67W. Keren kan?
2. Redmi Note 11 Pro 5G
Redmi Note 11 Pro 5G memiliki layar Amoled 6,67 inci beresolusi Full HD+ dengan refresh rate 120Hz.
Ditenagai oleh chipset Snapdragon 695 dari Qualcomm, ponsel ini memiliki RAM 8GB dan penyimpanan internal 128GB.
Ponsel ini dilengkapi dengan kamera belakang quad 108MP + 8MP + 2MP + 2MP serta kamera depan 16MP.
3. Poco X5 Pro
Poco X5 Pro memiliki layar Amoled 6,67 inci dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate 120Hz.