Inilah Daftar Semifinialis Liga Europa 2023, Manchester United Gagal Lolos!

  • Bagikan
Daftar semifinalis liga eropa. (Dok. Uefa)

Dengan hasil tersebut, Juventus berhak lolos ke babak semifinal karena unggul agregat 2-1.

Klub asal Italia lainnya AS Roma  berhasil lolos ke babak semifinal usai mengalahkan Feyenoord pada leg kedua dengan skor 4-1 (agregat 4-2). Pertandingan berjalan sengit, dan harus dilanjutkan sampai perpanjangan waktu dalam kedudukan 2-1. Di perpanjangan AS Roma berhasil menambah 2 gol lagi. Sehingga AS Roma pun jadi klub Italia kelima yang lolos ke semifinal kompetisi antarklub Eropa musim ini.

Sebelumnya, ada AC Milan, Inter Milan, Juventus, dan Fiorentina yang terlebih dahulu lolos ke babak semifinal kompetisi Eropa.

Selain itu, Liga Italia jadi liga yang paling banyak mengirimkan wakilnya di babak semifinal ajang Eropa musim ini.

Rangkuman Hasil Perempat Final Liga Eropa:

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan