Samsung Galaxy S23 FE Akan Meluncur Akhir Tahun Ini.

  • Bagikan
Bocoran penampakan Samsung Galaxy S23 FE. (Foto: Notebook Check)

RAM bisa 6GB atau 8GB. Ponsel ini juga akan memiliki kode model SM-S711x, yang sesuai dengan penamaan model untuk flagship seri S terbaru Samsung.

Sumber yang sama juga menyebutkan bahwa Samsung Galaxy S23 FE akan meluncur pada kuartal keempat tahun 2023, yang berarti antara Oktober dan Desember 2023.

Ini berbeda dengan bocoran sebelumnya yang mengatakan bahwa ponsel ini mungkin tidak akan rilis sama sekali.

Baca Juga :  Simak Cara Hapus Background Foto Dengan Cepat dan Mudah! Sudah Tahu Caranya?

Samsung sendiri belum memberikan konfirmasi resmi mengenai ponsel ini, namun kemungkinan besar akan ada pengumuman lebih lanjut dalam beberapa bulan mendatang.

Samsung Galaxy S23 FE diharapkan bisa menjadi pilihan menarik bagi konsumen yang ingin memiliki ponsel berkualitas tinggi dengan harga lebih terjangkau.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan