Tak hanya kali ini saja, sudah banyak orang yang viral karena mirip Atta Halilintar sebelum-sebelumnya.
Sekilas tentang profil Atta Halilintar. Dia memiliki nama lengkap Muhammad Attamimi Halilintar. Lahir pada 20 November 1994 dari padangan Halilintar Anofial Asmid dan Lenggogeni Faruk. Di keluarganya yakni Gen Halilintar, dia adalah putra pertama dari 11 bersaudara.
Atta mengawali kariernya sebagai seorang YouTuber hingga menjadikannya terkenal hingga luar negeri.
Dia menjadi YouTuber pertama dengan jumlah subscriber terbanyak di Asia Tenggara.
Dia menikah dengan dengan Aurel Hermansyah pada 3 April 2021.
Dia mengalami keguguran saat hamil anak pertama.
Baru beberapa bulan kemudian, Aurel hamil lagi dan lahirlah Ameena Hanna Nur Atta yang lahir pada 22 Februari 2022. Baby Ameena belum genap satu tahun, Aurel Hermansyah hamil lagi.