Sinopsis Film Di Ambang Kematian, Kisah Seram Tumbal Pesugihan

  • Bagikan
Cover film Di Ambang Kematian premier 28 September 2023.(foto: imdb)

Indo1.id – Film horor Indonesia terbaru berjudul Di Ambang Kematian akan segera tayang di bioskop pada 28 September 2023.

Film ini diadaptasi dari sebuah utas Twitter yang viral pada tahun 2022, yang ditulis oleh akun @Jeropoint.

Film ini disutradarai oleh Azhar ‘Kinoi’ Lubis dan diproduseri oleh Amrit Punjabi. Beberapa bintang yang bermain dalam film ini antara lain Taskya Namya, Wafda Saifan, Teuku Rifnu Wikana, dan Kinaryosih.

Baca Juga :  Sinopsis Film The Seven Deadly Sins: Grudge of Edinburgh Part 2, Kisah Tristan yang Harus Mengendalikan Kekuatan Dua Klan

Film ini menceritakan kisah hidup Nadia (Taskya Namya), seorang gadis muda yang hidupnya berubah drastis sejak usianya tujuh tahun.

Pada saat itu, ibunya (Kinaryosih) meninggal secara mengenaskan akibat menjadi tumbal pesugihan yang dilakukan oleh ayahnya (Teuku Rifnu Wikana).

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan