indo1.id – Setelah sukses dengan single lagu pertamanya usai memenangi Indonesian Idol 2023 ‘ Menghargai Kata Rindu’, Salma Salsabil akan mengeluarkan single lagu keduanya.
Spontan membuat heboh para Salmine (fans Salma Salsabil) tak sabar menantikan rilis lagu tersebut.
Single kedua lagu Salma itu berjudul Bunga Hati.
Lagu baru Bunga Hati ini diumumkan langsung melalui laman Instagram pribadi Salma @salmasalsabil12.
“Tatapan yang sama, rasanya yang lama. Yuk jadi yang pertama dengerin single terbaruku ‘Bunga Hati’ dan pre-save/pre-add sekarang di link pada bio!, “tulis Salma dalam unggahan
Berikut adalah bocoran penggalan lirik lagu Bunga Hati Salma Salsabil.