Barongsai Naga Doreng Arhanud akan Memeriahkan Imlek Tahun Ini di Mal Ciputra Semarang

  • Bagikan
Barongsai Naga Doreng Arhanud akan Memeriahkan Imlek Tahun Ini di Mal Ciputra Semarang

Dengan gaya yang khas, enerjik dan disiplin tinggi para prajurit TNI, atraksi barongsai dan liong Naga Doreng dipastikan akan memukau pengunjung yang menyaksikannya. Selain itu Dika Boucan akan menghibur dengan lagu-lagu Mandarinnya, Fashion Show Totok Sahak dengan koleksi busana mandarin masa kini, Tarot Reading oleh mrs. Vivian dan diakhiri It’s about Music yang akan melengkapi even hari itu.

“Kami juga menggelar kegiatan sosial Donor darah rutin bekerja sama dengan PMI dan cek kesehatan gula darah, asam urat dan kolesterol bersama RS Columbia Asia pada pukul 11 sampai 3 sore akan di gelar di sayap barat mal,” katanya. siang sampai pada pukul 5 sore atraksi Singa besar ini disambut hangat oleh para pengunjung, tak sedikit pula yang memberi angpao dari anak kecil hingga orang tua.

“Memang kami sengaja mengarahkan barongsai berjalan menyusuri koridor di seluruh lantai Mal untuk menyapa pengunjung dan tenant agar mereka dapat menyaksikan dari dekat tingkah lucu dan atraktif dari hewan jenis Singa yang dipercaya dapat sebagai pengusir setan ini tanpa harus berdesak desakan di atrium,” ujar Ani Suyatni selaku Manager Mal Ciputra”

Baca Juga :  Pelabuhan Tanjung Emas Akan Di Percantik, Itulah Komitmen Pemerintah Kota Semarang

Dengan gaya yang khas, enerjik dan disiplin tinggi para prajurit TNI, atraksi barongsai dan liong Naga Doreng dipastikan akan memukau pengunjung yang menyaksikannya. Selain itu Dika Boucan akan menghibur dengan lagu-lagu Mandarinnya, Fashion Show Totok Sahak dengan koleksi busana mandarin masa kini, Tarot Reading oleh mrs. Vivian dan diakhiri It’s about Music yang akan melengkapi even hari itu.

Baca Juga :  Ketua Umum PDI PERJUANGAN Megawati Sukarnoputri Hadiri Pelantikan Wali Kota Semarang.

“Kami juga menggelar kegiatan sosial Donor darah rutin bekerja sama dengan PMI dan cek kesehatan gula darah, asam urat dan kolesterol bersama RS Columbia Asia pada pukul 11 sampai 3 sore akan di gelar di sayap barat mal,” katanya.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan