Spot Wisata Silayur Park Semarang Jawa Tengah.

  • Bagikan
Spot Wisata Silayur Park Semarang Jawa Tengah.

Indo1.id II Pemkot Kota Semarang berhasil menyulap kesan angker hutan tanjakan Silayur menjadi destinasi wisata keluarga yang asyik. Hutan kota ini menjadi paduan taman rekreasi, tempat wisata kuliner, resort, outbound, hingga camping ground.

Pengunjung akan menemui gapura bertuliskan Silayur Park yang terbuat dari bambu cokelat dihiasi baling-baling di kedua sisinya. Saat mulai masuk, suasana asri dan menenangkan langsung terasa.

Baca Juga :  Hotel Murah dan Terbaik di Kota Malang, Jawa Timur, Menginap Nyaman Dompet Aman!

Tak jauh dari pintu masuk, pada sisi kiri jalan setapak terdapat taman mini dengan gazebo mirip glamping serta spot bermain untuk anak-anak hingga orang dewasa.

Menuju 10 meter ke depan, pengujung dapat menjumpai kandang ayam kalkun, kambing, dan kelinci.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan