Begini Cara Membuat Link Undangan Pada Zoom Meeting

  • Bagikan
Zoom Meeting (Sumber Foto/Pixabay)
indo1.id – Sejak pandemi Covid-19, keberadaan aplikasi tatap muka Zoom mulai eksis di tengah masyarakat.
Selain untuk silaturahmi dengan kerabat, aplikasi ini umum digunakan untuk proses belajar mengajar jarak jauh, rapat, maupun webinar.

Berikut ini cara membuat undangan meet di Zoom Meeting

A. Buat dahulu jadwal Zoom Meeting

1. Buka aplikasi Zoom di smartphone atau PC.
2. Klik pilihan Schedule pada halaman utama.
3. Atur jadwal meeting dengan mengisi topik, hari atau tanggal meeting, durasi, dan hal yang diperlukan lainnya. dan Klik save.

Baca Juga :  Google Pixel Fold: Smartphone Lipat Pertama dari Google Yang Keren!

B. Buat link undangan Zoom Meeting dari Smartphone

1. Pada smartphone, pilihan membagi undangan meeting akan muncul otomatis usai pembuatan jadwal rapat.
2. Selanjutnya, hanya perlu klik invite.
3. Secara default, pengguna diberikan pilihan untuk mengundang partisipan melalui e-mail, SMS, chat Facebook maupun Messenger.
4. Pilih salah satu, lalu kirim undangan Atau, pengguna bisa gunakan pilihan copy to clipboard agar bisa mengundang orang lain lewat aplikasi lainnya.
5. Pengguna juga bisa mengirim undangan dengan pilihan Send Invitation yang ada di tab Meetings.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan