Prabowo Bersemangat Pilih Cak Imin Jadi Cawapres, Prabowo Sempat Menari-nari

  • Bagikan
π‘ƒπ‘Ÿπ‘Žπ‘π‘œπ‘€π‘œ π΅π‘’π‘Ÿπ‘ π‘’π‘šπ‘Žπ‘›π‘”π‘Žπ‘‘ π‘ƒπ‘–π‘™π‘–β„Ž πΆπ‘Žπ‘˜ πΌπ‘šπ‘–π‘› π½π‘Žπ‘‘π‘– πΆπ‘Žπ‘€π‘Žπ‘π‘Ÿπ‘’π‘ , π‘ƒπ‘Ÿπ‘Žπ‘π‘œπ‘€π‘œ π‘†π‘’π‘šπ‘π‘Žπ‘‘ π‘€π‘’π‘›π‘Žπ‘Ÿπ‘–-π‘›π‘Žπ‘Ÿπ‘– (πΉπ‘œπ‘‘π‘œ 𝑀𝑆𝑁.π‘π‘œπ‘š)

Prabowo juga menyoroti kerja sama antara PKB dan Gerindra, yang membentuk koalisi bernama Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR). Menurutnya, kedua partai sepakat untuk bekerja bersama demi kepentingan terbaik Indonesia dan rakyat.

“Cawapres sudah ada di kantong Prabowo,” kata Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Desmond J Mahesa, meskipun hingga saat ini koalisi Gerindra-PKB belum mengumumkan siapa yang akan mendampingi Prabowo di Pilpres 2024.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan