Merasa Takut Kehilangan Moment, Meisya Siregar Uring Uringan Jika Waktu Keluarga Sampai Terlewatkan

  • Bagikan
Potret keluarga Miesya Siregar dan Boby Romeo nampak harmonis jauh dari pemberitaan media (foto : Instagram/@miesya_siregar

Sering Uring-uringan

Meisya juga menyebut bahwa dirinya sering kali kesal alias uring-uringan tiap kali banyak momen keluarga yang terlewat. Ia pun masih belum siap menghadapi situasi ini, terlebih jika suatu hari anak akan menikah dan memiliki kehidupan sendiri.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan