Sementara itu, Nagita Slavina telihat lesu dan kembali menutup hidung dan mulut.
“Emang nggak cantik sih. Tapi berhasilkan bikin kamu iri?” Ujar Ummi Quary sambil mendorong pelan pundak Nagita Slavina.
Warganet yang melihat video tersebut memberikan komentar beragam.
Ada yang mengaminkan, lainnya mengkhawatirkan kondisi pelantun Menerka-nerka itu karena hendak bertanding tenis.
“Kalau beneran hamil muda, tiba-tiba tenisnya gimana? Jadi ikut nggak Mama Gigi?” tanya akun @wind***.
“Bisa yuk bisa adik buat Ipung,” sahut @han***.