Minyak esensial tea tree oil telah terbukti secara klinis dapat membantu mengatasi jamur kuku.
Campur beberapa tetes tea tree oil dengan air hangat, rendam kuku selama 15-20 menit secara rutin.
4. Menggunakan Bawang Putih:
Bawang putih mengandung sifat antijamur yang dapat membantu menghambat atau membunuh jamur kuku.
Tumbuk bawang putih, oleskan pada kuku, biarkan selama 30 menit, lalu bilas dengan air.
Ingatlah bahwa hasil dapat bervariasi dan jika infeksi tidak kunjung membaik, sebaiknya konsultasikan dengan dokter.
Artikel ini mengambil sumber dari Healtine com, Verywellhealth com, dan Klikdokter com. Semoga informasi ini bermanfaat!