Pasalnya teriakan yang diduga berasal dari Zayn itu terdengar berulang kali namun tak segera ditanggapi oleh Syahnaz.
Ia tetap merekam momen dirinya sedang menyantap makanan.
Justru Jeje Govindalah yang menjawab panggilan ‘Mommy’ dari anak mereka.
Momen ini dibagikan ulang oleh akun Instagram lambe__gosip dan menuai beragam komentar dari warganet.
Tak sedikit yang mencibir keapatisan Syahnaz dalam video tersebut.
“Lebih mentingin makanan dan fokus videoin demi konten sampe anaknya teriak-teriak sampe tenggorokan kek mo jebol,” celetuk seorang warganet.
Anaknya sampe teriak-teriak, dia tetep ngevideoin,” tambah warganet lain.
“Karena konten is number one, lah kalau kita sambil nyapu ngepel juga sempet jawabin ‘oke,iya,pintar'” sahut warganet yang berbeda.