Sekadar informasi, ini bukan kali pertama Rebecca Klopper terlibat skandal video syur.
Beberapa waktu lalu, video 47 detik diduga bintang serial Mozzachiko itu juga pernah menghebohkan jagat maya.
Lantaran hal tersebut, Rebecca Klopper lantas meminta maaf kepada masyarakat di hadapan publik.