Ayah dari satu anak itu mengaku tidak berpamitan lantaran Cesen eks JKT48 masih tidur.
Ia tidak tega membangunkan sang istri yang masih terlelap.
Lalu video tersebut berlanjut usai Marshel Widianto selesai bekerja.
Berada di dalam mobil bersama rekan kerjanya, Marshel Widianto berharap usahanya dalam mencari nafkah dapat mendatangkan pahala untuk keluarga.
“Tapi mohon maaf sayang, boleh enggak izin pulang agak telat? Maaf banget ini,” sambung Marhsel Widianto sambil nyengir.
Pada momen lainnya, Marshel Widianto meminta Cesen eks JKT48 mengiriminya video sang buah hati agar ia makin semangat bekerja.