Sementara itu, Ketua DPD KNPI Tangsel, Adam Pradha, menyambut baik hasil publikasi ini oleh PKHP ini.
“Dimana hal tersebut tidak jauh berbeda dengan harapan kami sebagai anak anak muda Tangsel bisa semangat dan mensukseslan Pilkada Kota Tangerang Selatan 2024 ini,” katanya.
Di tempat yang sama Tomo Ketua Dewan Pimpinan Nasional Gerakan Santri Nusantara (GSN) yang juga tokoh Tangerang Selatan menyampaikan semangat atas antusias partisi Gen Z dalam pemilu Kepala Daerah tanggal 27 Nopember 2024 nanti, ini akan menjadi sumbangsih untuk Kota Tangerang Selatan.
Sebagai penutup, Nur Sholah menyampaikan sudah melakukan berbagai Riset juga kaitan Pilkada yang debelumnya sudah di publis oleh Direktur Eksekuti atau Juru Bicara.
Lembaga yang didirikan oleh Alumni dan Mahasiswa UIN ini ingin berkontribusi terhadap berbagai hal baik tentang penegakan hukum, membantu masyarakat dan tentang bernegara dengan bisa memberi kontribusi positif untuk masyarakat Indonesia.