Jenis Buah yang Dilarang untuk Pengidap Diabetes, Apa Saja ?

  • Bagikan
Jenis Buah yang Dilarang untuk Pengidap Diabetes
Indo1.id – Buah-buahan dikenal sebagai sumber nutrisi penting, seperti vitamin, mineral, dan serat. Namun, bagi pengidap diabetes, tidak semua buah aman untuk dikonsumsi.
Beberapa buah mengandung kadar gula alami (fruktosa) yang tinggi, yang dapat memengaruhi kadar gula darah jika dikonsumsi secara berlebihan.
Oleh karena itu, penting bagi pengidap diabetes untuk mengetahui jenis buah yang sebaiknya dihindari atau dikonsumsi dalam jumlah terbatas.
  • Bagikan