Resmi ! Bandai Namco Umumkan Game Baru Spy x Family akan Dirilis 2024

  • Bagikan
Game Baru Spy x Family akan Dirilis 2024 (Foto:disway)

Bandai Namco salah satu perusahaan game telah mengabarkan melalui keterangan mengumumkan tentang perilisan game Spy x Anya: Operation Memories.

Spy x Anya ini merupakan anime menceritakan tentang Loid Forget atau agen Twilight mengamati gerak-gerik Desmond dengan cara membuat keluarga palsu.

Bandai Namco Europe telah menyatakan dalam website resminya bahwa game yang satu ini masih dalam tahap pengembangan dan akan rilis pada 2024 dalam platform PlayStation 5, PlayStation 4, Nintendo Switch, dan PC dalam website Steam.

Baca Juga :  Bermain Game League of Legends, Seru dan Kompetitif

Dalam game yang satu ini, player akan mengendalikan Anya untuk melakukan berbagai tugas menyelesaikan album foto.

Berbagai aktivitas seperti pergi ke luar, memainkan mini-games untuk mendapatkan kostum, dan berdandan sebagai karakter dari anime itu.

Beberapa karakter ikonik dari anime Spy x Family seperti Loid, Yor, Damian, Becky, dan Fiona akan hadir dalam game yang satu ini.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan