Awas! Gunung Merapi Keluarkan Guguran Lava dan Awan Panas, Beberapa Wilayah Alami Hujan Abu

  • Bagikan
Awas! Gunung Merapi Keluarkan Guguran Lava dan Awan Panas, Beberapa Wilayah Alami Hujan Abu

Di tenggara ke arah sungai woro sejauh 3 km dan sungai gendol 5 km. lontaran abu vulkanik jikalau terjadi letusan eksplosif juga dapat menjangkau radius 3 km dari puncak gunung.

Meskipun sejauh ini, status siaga (Level III) masih ditetapkan. BPPTKG menghimbau untuk masyarakan yang disekitar lokasi terdampak untuk tidak melakukan aktifitas yang berlebihan diluar rumah.

Baca Juga :  SOKSI Terbitkan Buku “Jejak Sang Jenderal” Karya Amelia Yani: Mengungkap Peran Jenderal Ahmad Yani dalam Sejarah dan Lahirnya SOKSI

“Sampai saat ini info dampak hujan abu terjadi di wilayah Desa Sangup, Kec. Musuk dan Desa Mriyan, Kec. Tamansari – Kab. Boyolali,” begitu tweet resmi BPPTKG, Rabu 8 Februari 2023 kemarin.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan