Cara mengunci Word agar tidak bisa di-copas Lihat Foto cara agar dokumen word tidak dicopy. Buka file di Microsoft Word Klik menu “Review” Pilih “Restict Editing” yang terletak di bagian pojok kanan Centang kotak kecil di bawah “Editing restrictions” Pilih “Filling in forms” Kemudian klik “Yes, Start Enforcing Protection” Masukkan password Klik “OK”.
Selesai, kini dokumen word tidak bisa di-copy atau diubah pengguna lain Untuk membuka proteksi atau file yang terkunci, cukup klik “Stop protection” dan masukkan password. Microsoft Word Kini file sudah dapat di-copy atau diubah kembali. Itulah cara mengunci Word agar tidak bisa di-copy orang lain.***