Manfaat Kulit Lemon Bagi Kesehatan, Apa Saja? Simak Penjelasanya!

  • Bagikan
πΌπ‘™π‘’π‘ π‘‘π‘Ÿπ‘Žπ‘ π‘– π‘˜π‘’π‘™π‘–π‘‘ π‘™π‘’π‘šπ‘œπ‘›. (πΉπ‘Ÿπ‘’π‘’π‘π‘–π‘˜ π‘“π‘œπ‘‘π‘œ)

Indo1.id – Banyak yang sudah mengetahui bahwa lemon memiliki berbagai manfaat, baik untuk kesehatan, kecantikan, maupun sebagai bahan pewangi dan pembersih.

Namun, tidak banyak yang tahu bahwa kulit lemon juga memiliki manfaat yang tak kalah penting daripada buahnya.

Berikut adalah enam manfaat kulit lemon bagi kesehatan, seperti yang dilansir dari sumber sehatqcom.

Baca Juga :  Inilah Tanda-tanda Bayi Mengalami Obesitas, Catat Bunda!

1. Melawan Radikal Bebas

Salah satu manfaat kulit lemon adalah membantu melawan efek radikal bebas yang dapat berbahaya bagi kesehatan.

Radikal bebas dapat merusak sel-sel tubuh dan bahkan menyebabkan kanker. Kulit lemon mengandung vitamin C dan D-limonene yang berperan sebagai antioksidan, membantu melawan radikal bebas tersebut.

2. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Baca Juga :  Yuk Kenali Diffuse Axonal Injury, Apa itu dan Apa sih Penyebabnya?

Kulit lemon mengandung senyawa flavonoid dan vitamin C yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan