Via Vallen Berbagi Daging Kurban kepada Warga Sekitar di Hari Raya Idul Adha

  • Bagikan
Via Vallen Berbagi Daging Hewan Kurban kepada Warga Sekitar di Hari Raya Idul Adha. (Instagram viavallen dan chevra_yo88 foto)

Namun, Via Vallen enggan memberikan keterangan kepada awak media dengan alasan kurang enak badan.

Ayah Via Vallen, Mohamad Arifin, menjelaskan bahwa aksi sosial berbagi daging kurban ini dilakukan dengan tujuan untuk menunjukkan perhatian dan kepedulian Via Vallen terhadap warga sekitar rumahnya.

Para warga tersebut telah memberikan dukungan dan bantuan kepada Via Vallen sehingga ia dapat meraih kesuksesan sebagai seorang artis ibu kota.

Baca Juga :  Master Tatto Hendric Shinigami Angkat Bicara Tentang Tatto Besar Dengan Wajah Syahnaz Dipunggung Rendy Kjaernett !

“Kita memotong hewan kurban ini untuk membagikannya kepada warga sekitar,” kata Arifin.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan