4 Permainan Kuno Penuh Strategi yang Tetap Populer Hingga Saat Ini

  • Bagikan
Ilustrasi Permainan Melegenda. (Foto: Freepik)

Indo1.id – Menjamurnya game online memang merambah dunia hiburan dengan pesat, namun sebelumnya telah ada sejumlah permainan kuno yang bertahan hingga saat ini dan tetap diminati oleh banyak orang.

Beberapa permainan tersebut memiliki sejarah yang panjang dan menarik.

Berikut adalah empat permainan kuno penuh strategi yang masih populer hingga sekarang:

Baca Juga :  Setelah Bergabung Di Viral Managegment Milik Atta Halilintar, Selebgram Cantik Kalila Rifda Banjir Tawaran Di Televisi !

1. Poker

Poker, juga dikenal sebagai permainan kartu remi, telah ada sejak lebih dari 1000 tahun yang lalu.

Meskipun asal-usulnya masih belum jelas, catatan sejarah menunjukkan bahwa permainan ini pertama kali dimainkan di Cina, Persia, dan beberapa lokasi lainnya.

Seiring dengan perjalanan waktu, popularitasnya menyebar ke Eropa, termasuk Prancis, di mana dikenal dengan nama “poque.”

Baca Juga :  Enam Game Edukatif di Toca Boca Jr, Pas Untuk Anak-anak, Orang Tua Gak Bakal Cemas!

Poker terus berkembang hingga mencapai bentuk dan variasi yang kita kenal saat ini.

2. Catur

Catur pertama kali diciptakan dan dimainkan di India sekitar 600 tahun sebelum Masehi.

Pada masa itu, permainan ini dikenal sebagai “Chaturanga” dan menjadi permainan nasional yang sangat digemari.

Seiring berjalannya waktu, catur menyebar ke berbagai negara seperti Cina, Jepang, Mongolia, dan Siberia Timur.

Baca Juga :  Keseruan bermain Granny Multiplayer, Game Horor yang Bikin Jantung Berdebar

Pada abad ke-15, permainan ini mulai distandardisasi dengan peraturan modern dan tampilan visual yang khas, yang terus digunakan hingga saat ini.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan