Rumahnya Diacak Acak Oleh Teman Akrabnya, Fuji Tetap Sabar Malah Netizen Yang Berontak !

  • Bagikan
Potret artis mungil Fujianti Utami kesal saat teman akrabnya sudah ngeberantakin rumahnya (foto: Instagram/@fuji_an)

Indo1.id – Fujianti Utami alias Fuji dianggap sabar dengan kelakuan sahabatnya yang telah membuat rumahnya berantakan. Dalam sebuah video tengah viral di media sosial, Fuji yang tampak tengah mencatok rambut meminta temannya, Natalya Gaeldy untuk menyebutkan kesalahannya.

Sambil cengengesan, sahabat Fuji yang akrab disapa Nata itu meminta maaf dan menyebutkan beberapa kesalahannya. Sebelumnya, ia bahkan bersujud sambil bercanda sebelum Fuji menolak sujudnya dan memintanya meminta maaf yang benar.

“Dengan ini saya mengatakan permohonan maaf kepada saudari Fujianti Utami Putri dengan kesalahan, satu, tidak bertanggung jawab memberantakin kamar.
Dua, hordeng (copot) ya kita enggak tahu itu siapa sebenernya yang.. kayaknya dua doang enggak sih?” ujar Natalya seperti tak merasa bersalah.

“Yakin dua doang? Yakin kesalahan lo dua doang,” sanggah Fuji dengan nada tinggi.

Baca Juga :  Pengen Disurpresin Dengan Tari Piring Saat Acara Ultahnya, Fuji Kasih Kode ke Siapa? Netizen 'Pengen Dilamar Asnawi'

Fuji lantas meminta agar sahabatnya rinci menyebutkan kesalahan-kesalahannya. Akhirnya, Nata melanjutkan pengakuan “dosa”-nya dengan mengaku bahwa dirinya tidak menghabiskan makanan dan tidak membersihkannya.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan