Happy Asmara Nampak Manglingi Saat Live Tik Tok MS Glow, Netizen ‘Mantan Auto Menyesal’

  • Bagikan
Potret cantik Pedangdut Happy Asmara nampak glowing dan manglingi (foto: Instagram/@happyasmara77)

“Sampai bikin lupa kalau ini Happy,” sambung caption tersebut.

Cuplikan unggahan video dandanan Happy Asmara bikin pangling publik ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 1,5 juta jumlah tayangan.

Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian tampak menilai penampilan Happy Asmara mirip dengan artis Tanah Air.

Baca Juga :  Tak Terduga ! Bella Bonita Balas Komentar Dari Ibunda Happy Asmara, Kata Katanya Bikin Nyesek !

“Perpaduan antara Raisa dan Ayu Ting Ting,” tulis seorang netizen. “Hampir mirip Raisa loh kalau gitu,” ucap netizen lain. “Sekilas mirip Ayu Ting Ting,” ujar netizen yang lainnya.

Sementara itu, sebagian netizen yang lainnya terlihat memberikan sindiran kepada Denny Caknan yang diduga meninggalkan Happy Asmara untuk menambatkan hatinya kepada Bella Bonita.

“Mantan auto menyesal,” tulis seorang netizen. “Cantiknya natural pol tanpa oplas kayak sebelah,” kata netizen lain. “Denny Caknan ketar-ketir lihat ini,” tutur netizen yang lainnya.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan