Alergi Udang? Kenali 5 Gejala Serius yang Perlu Diwaspadai!

  • Bagikan
Ilustrasi Udang. (Foto Freepik)

Indo1.id – Alergi makanan merupakan respons berlebihan sistem kekebalan tubuh terhadap protein dalam makanan tertentu.

Salah satu jenis alergi umum adalah alergi udang.

Meski udang lezat dan populer, bagi beberapa orang, konsumsinya bisa mengakibatkan reaksi alergi serius.

Dilansir dari Mayoclinic dan Everlywell, berikut adalah 5 gejala alergi udang yang perlu diketahui:

Baca Juga :  Yuk Kenali Item Counter Mobile Legends, Supaya Lawan Gak Bisa Kills!

1. Ruam Kulit

Ruam kulit yang gatal, merah, bengkak, atau berbentuk lepuh bisa muncul akibat alergi udang.

Biasanya timbul sesaat setelah mengonsumsi udang atau makanan berbahan dasar udang.

2. Gangguan Pencernaan

Konsumsi udang bisa menyebabkan gangguan pencernaan seperti mual, muntah, diare, atau sakit perut. Gejala ini muncul beberapa saat setelah makan udang dan bisa berlangsung beberapa jam hingga beberapa hari.

Baca Juga :  Simak Manfaat dan Tuah Kayu Nagasari, Ternyata Banyak Yang Belum Tahu!

3. Sesak Napas

Sesak napas atau sulit bernapas adalah gejala serius sebagai respons terhadap alergi udang.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan