Terkuak Identitas Selebgram Viral Una Dembler, Ternyata Seorang Transgender?

  • Bagikan
Potret Selebgram viral Una Dembler tidak menutupi identitasnya yang sebenarnya ialah seorang Transgender (foto: Instagram/@unadembler)

Untuk bisnis, ia memiliki beberapa brand yang kini dikelolanya. Kiat adalah salah satu brand yang sukses meraih ceruk pasar yang kuat, di bidang pakaian rajut dan buatan tangan. Produknya tidak jauh dari topi, tas, dan sebagainya.

Selain itu ia juga memiliki bisnis barang preloved yang dikelola pada akun Neels by Una di Instagram.
Hal ini semakin memantapkan bahwa passion yang dimilikinya memang ada di dunia tata busana, dan memang kualitasnya dapat diuji.

Baca Juga :  Gak Ambil Pusing Gegara Dihujat Netizen, Nathalie Holscher 'Aku Serahkan Semuanya Pada Yang diatas

Pengungkapkan identitas aslinya oleh sebuah akun gosip sejatinya justru menjadi hal yang menguntungkan bagi dirinya dan bisnis yang dimiliki. Ekspos yang cukup besar didapatkan, sehingga brand dan produk yang dimilikinya semakin dikenal.

Alih-alih menutupi dan malu atas jati dirinya, Una justru dengan percaya diri mengkonfirmasi hal tersebut adalah benar, dan ia merasa nyaman dengan dirinya yang sekarang.

Baca Juga :  Yuk Cek Keindahan Pasar Kejajar Dieng yang Viral di Media Sosial!

Memiliki bisnis yang menguntungkan dan hati yang tenang, ia merasa tidak masalah jika identitasnya kemudian diketahui publik.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan