- F054952CEF20F0CD41E9111C0F7F3DC2

Arkeolog Temukan Pedang Zaman Perunggu yang Masih Berkilau di Jerman

  • Bagikan
Pedang ini berusia 3000 th ditmeukan di Jerman, diperkirakan berasal dari Zaman Perunggu. (Foto: Bayerisches Landesamt für Denkmalpflege)

Pedang itu dibuat dengan cara menyematkan dua paku keling pada bilahnya dengan teknik yang disebut “penuangan berlapis” .

Pedang itu tidak memiliki bekas digunakan, sehingga diduga hanya digunakan sebagai simbol atau untuk acara penting.

Namun, pedang itu juga bisa digunakan sebagai senjata yang efektif, karena titik beratnya berada pada ujung depan bilah, yang memungkinkan untuk menebas lawan dengan kuat.

Baca Juga :  Lumat Belarus 4-0, Jerman Mulus ke Putaran Piala Eropa 2020

Para peneliti masih harus melakukan penelitian lebih lanjut untuk menentukan asal-usul dan konteks sejarah pedang itu.

Ada dua tempat yang dikenal sebagai pusat pembuatan pedang segi delapan di Jerman, yaitu di selatan Jerman dan di utara Jerman dan Denmark. Tidak diketahui pedang yang baru ditemukan ini dibuat di mana.

  • Bagikan