Indo1.id – Bunga Citra Lestari pernah diisukan hamil anak dari Ariel NOAH. Pasalnya, kedekatan BCL dengan Ariel memang sempat menarik perhatian dari warganet.
Gosip itu sempat berhembus tak kala BCL sedang cek sound di sebuah panggung. Waktu itu ia mengenakan sebuah crop top berwarna putih.
Balutan legging hitam ketat semakin memperlihatkan bentuk tubuhnya. Namun mata warganet tertuju pada perut nya yang terlihat ada perubahan.
Kemudian heboh digosipkan kalau BCL baru mengandung anak Ariel Noah. Ditambah saat di atas panggung, penampilan dengan BCL outfit yang dikenakannya, ada beberapa netter yang salfok dengan perubahan penampilan BCL tersebut.
Style BCL jadi lebih tertutup dibandingkan penampilan sebelumnya yang terbuka. BCL tampak elegan mengenakan baju dengan model off shoulder berwarna merah maroon dan celana legging pendek. Ditambah kain batik berwarna hijau yang diikatkan di area perut