Kios pedagang totalnya ada 1.110, sedangkan yang aktif ada 529. Mayoritas penjual baju, namun ada juga makanan, sayuran dan banyak yang lainnya, ujarnya saat ditemui di sela-sela keliling Pasar Mranggen.
Untuk menarik pelanggan kita mengembangkan website dan juga aplikasi yang saat ini terus disempurnakan. Jadi masyarakat yang kini memilih belanja dari rumah bisa leluasa mendapatkan apa yang di inginkan dengan menggunakan aplikasi Pasar Mranggen.