Di Tanya Soal TPP ‘Tambahan Penghasilan Pegawai’ Ini Jawaban Walikota Semarang!

  • Bagikan
Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu saat di wawancara wartawan

Kemudian ditanya kembali soal apakah akan di rapel TPP Kota Semarang untuk Januari dan Februari 2023, Wali Kota perempuan pertama di kota semarang ini menjawab dengan enteng

“Pastinya akan kami rapel. Mudah-mudahan TPP Kota Semarang Februari ini segera cair” tegasnya.

Sementara salah satu ASN Kota Semarang yang tidak mau disebutkan namanya membenarkan bahwa TPP Kota Semarang untuk ASN selama 2 bulan belum ciar untuk Januari dan Februari.

Baca Juga :  Keren ! Walikota Semarang akan dilantik dengan disaksikan Megawati

Ia menjelaskan, bahwa untuk konsep pencairan TPP ASN berbeda dengan gaji ASN. Untuk pencairan TPP, pegawai digaji setelah bekerja atau dilihat kinerja sebulan sebelumnya. Sedangkan gaji ASN dibayar setiap tanggal 1 atau sebelum bekerja.

“Untuk TPP dua bulan yang belum cair saat ini data kinerja pegawai dari bulan Desember 2022 harusnya cair Januari 2023. Data Januari 2023 harusnya cari di bulan Febuari ini. Jadi TPP selama 2 bulan belum cair,” jelasnya.

Baca Juga :  Walikota Bandung Yana Mulyana Kena Operasi Tangkap Tangan  KPK!

ASN yang kurang lebih bekerja selama 5 tahun ini berharap, semoga TPP Kota Semarang segera cair.

“Sebab banyak pegawai untuk kebutuhan sehari-hari mengandalkan lewat pencairan TPP. Untuk gaji setiap bulan biasa sudah kepotong untuk bayar cicilan” harapnya

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan