- F054952CEF20F0CD41E9111C0F7F3DC2

Simak Film Horor Teluh Darah,  Bertema Ilmu Hitam Dengan Alur Cerita Penuh Kejutan dan Menakutkan!

  • Bagikan
Film Series Teluh Darah. (Dok. Rapi Film)

Dalam upaya melindungi keluarga mereka, Wulan dan Esa bekerja sama untuk mencari tahu siapa yang bertanggung jawab atas serangan itu dan meminta pertanggungjawaban mereka.

Mikha menceritakan tokoh Wulan sebagai gadis kota modern yang berasal dari keluarga hangat sebelum hal-hal  misterius dan mengerikan mulai terjadi pada keluarganya. 

Dengan fakta  serial ini menceritakan keseharian sekitar keluarga modern di masa sekarang,  merupakan salah satu kelebihan mengapa alur cerita Teluh Darah unik. Penonton ternyata memiliki kesan yang sama dengan filmnya.

Alkisah, Wulan merupakan gadis kota yang cerdas, putri dari keluarga Pak Ahmad (Lukman Sardi). Keluarganya mendapatkan teror santet. Suatu hari, belatung ada di mana-mana di rumah mereka, burung gagak sampai suara dentuman misterius. 

Baca Juga :  Sinopsis Indigo, Film Horor yang Mengungkap Kisah Anak-Anak dengan Indra Keenam

Sebelumnya, keluarga kekasih Wulan, Esa (Deva Mahenra) juga menerima santet. Ayahnya, Pak Bondan (Willem Bevers) sakit sampai meninggal dunia. Eva kemudian berdiskusi mengenai masalah ini dengan Pak Ahmad. 

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan