Hubungan Juwita Bahar Dan Anak Tirinya Jadi Sorotan, “Berasa Kaya Anak Sendiri Bukan Anak Sambung”

  • Bagikan
Hubungan Juwita Bahar dengan anak tirinya disorot Netizen, diketahui Juwita Bahar menikah dengan seorang duda beranak satu. (doc.foto matamatacom)

“Aku juga nyiapin diri kayak, dia gimana ya ke aku, kira-kira aku bisa gak ya ngambil hati dia. Alhamdulillah pas ketemu anaknya baik banget, lemah lembut malah iya, dan kritis ke bapaknya,” tutur Juwita.

Di sisi lain, Juwita Bahar mengungkapkan aktivitas favorit antara dirinya dengan Deddy dan juga Jiva. Diakuinya, belanja atau pergi ke mall bareng adalah hal yang paling seru yang merekalakukan.

Baca Juga :  Dewi Persik dan Ketua RT Jalani Mediasi Terkait Polemik Penolakan Sapi Kurban

“Belanja. Jadi pokoknya kalau setiap ketemu sama dia pasti shopping. Pokoknya kita harus nge-mall,” ujar Juwita Bahar.

Kendati begitu, Juwita mengaku bersyukur karena memiliki anak sambung yang memiliki perilaku baik. Sehingga membuatnya tak merasa memiliki anak tiri.

Alhamdulillah, karena anaknya tuh baik banget, dewasa banget, kalem, santun, kayak gitu anaknya. Jadi gak kayak ngerasain punya anak tiri, kayak anak sendiri,” jelas Juwita Bahar.*

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan