“Komunikasi memang penting, tapi kalau kita gak respect satu sama lain dan menghargai pilihan satu sama lain, nggak saling support itu akan berat banget. Agak susah kalau misalnya kita hidup di satu kedokteran, satu musisi karena kayak dua duanya sibuk kan,” sambungnya
Bahkan pandangannya pada hubungan jadi berbeda. Menurutnya, menghormati satu sama lain adalah salah satu kunci penting dalam hubungan.
“Tadinya kalau ditanya yang paling penting apa sih di relationship? biasanya kan kayak komunikasi, kalau sekarang aku nomor satu adalah respect each other aja sih, bisa lebih mempelajari hal itu,” ujar Isyana.
“Komunikasi memang penting, tapi kalau kita gak respect satu sama lain dan menghargai pilihan satu sama lain, nggak saling support itu akan berat banget. Agak susah kalau misalnya kita hidup di satu kedokteran, satu musisi karena kayak dua duanya sibuk kan,” imbuhnya.