- F054952CEF20F0CD41E9111C0F7F3DC2

Ini Manfaat Kesehatan dari Mengkonsumsi Belalang Goreng, Pernah Cobain?

  • Bagikan
??????? ????ℎ???? ???????? ???????? ??????. (??????? ????)

Indo1.id – Belalang goreng adalah makanan khas dari Gunungkidul yang terkenal dengan rasa gurih dan lezatnya.

Selain memberikan kenikmatan bagi lidah, makanan ini juga memiliki sejumlah manfaat yang baik bagi kesehatan.

Berikut ini adalah empat manfaat mengkonsumsi belalang goreng untuk tubuh:

Meningkatkan kecerdasan anak

Belalang memiliki kandungan protein yang sangat baik untuk kesehatan tubuh, terutama bagi perkembangan otak. Protein tersebut membantu memenuhi kebutuhan protein anak-anak sehingga otak dapat menerima dan mengolah pesan dari saraf dengan lebih cepat.

Baca Juga :  Gemar Buah Durian? Hati-Hati, Ini Dampak Buruk Jika di Konsumsi Berlebihan

Sebagai hasilnya, anak-anak dapat menyerap informasi dengan lebih mudah dan menjadi lebih cerdas.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan