Indo1.id – Melihat istrinya dihujat habis-habisan oleh netizen. Denny Caknan bersikap tegas.
Pelantun lagu Kartonyono Medot Janji ini dalam live Instagram pribadinya menumpahkan rasa kecewa terhadap netizen yang menghujat Bella.
Denny Caknan meminta agar netizen tidak lagi menghujat Bella Bonita.
Ia menjelaskan bahwa dirinya yang memilih Bella sebagai calon pendamping hidupnya bukan sebaliknya.