Apa Saja Masuk Kategori Pelanggaran Pemilu? Simak Penjelasannya

  • Bagikan
Apa Saja Masuk Kategori Pelanggaran Pemilu? Simak Penjelasannya

3. Pelanggaran Tindak Pidana Pemilu
Pelanggaran tindak pidana pemilu adalah tindak pidana pelanggaran dan/atau kejahatan terhadap ketentuan tindak pidana pemilu sebagaimana diatur dalam undang-undang pemilu serta undang-undang pemilihan kepala daerah dan wakil kepala daerah. Tindak pidana pemilu ditangani oleh Bawaslu, Kepolisian dan Kejaksaan yang tergabung dalam forum/lembaga Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu).

Baca Juga :  Lima Ketum Parpol Bertemu Jokowi Bahas Capres ? Prabowo: Kami Tim Jokowi Sekarang.

Perkara tindak pidana pemilu diputus oleh pengadilan negeri, dan putusan ini dapat diajukan banding kepada pengadilan tinggi. Putusan pengadilan tinggi adalah putusan terakhir dan mengikat serta tidak dapat dilakukan upaya hukum lain.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan