Anaknya Kena Imbas Dari Larangan Nyanyikan Lagu Dewa19, Once Mekel : Inilah Dinamikanya Bapak-Bapak Cari Duit

  • Bagikan
Once Mekel dan Putra tunggalnya, terkena Imbas atas ayahnya dilarang menyanyikan lagu Dewa19 (doc.foto the Asianparent)

Once Mekel miris melihat sang anak yang harus mewakilinya menjawab pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan oleh teman-temannya. Padahal masalah tersebut tak ada kaitannya dengan sang anak.

“Bayangin, papanya yang punya masalah tapi anaknya yang harus jawab,” terangnya.

Once sebenarnya kebingungan dalam menjawab pertanyaan yang disampaikan kepada anaknya. Terlebih soal ultimatum Ahmad Dhani yang sudah menjadi isu nasional dan diperbincangkan di mana-mana.

Baca Juga :  Lakukan Selingkuh, Virgoun Diduga Mengidap NPD! Sudah Tahu Maksutnya?

Namun, Once Mekel memilih jalan tengah untuk menjawab hal tersebut secara sederhana. Ia pun tak mau ambil pusing soal ultimatum tersebut.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan