Indo1.id – Menangis lama bisa membuat perasaan lega, tapi juga menyebabkan mata sembap dan bengkak. Ketika menangis, cairan berkumpul di sekitar mata, menyebabkan mata menjadi sembap.
Menghilangkan mata sembap akibat menangis terlalu lama bisa dilakukan dengan cara berikut:
Gunakan air dingin untuk mengompres area mata yang bengkak. Kompres selama beberapa menit dengan handuk atau kain lembut yang telah dicelupkan ke dalam air dingin.
Kantung Teh:
Basahi dua kantung teh, dinginkan di kulkas selama 15-20 menit, lalu tempelkan pada area mata selama 30 menit. Kandungan kafein dalam teh dapat mengurangi pembengkakan di sekitar mata.
Mentimun: