Ternyata Pornografi Bisa Jadi Dopamine dan Pacu Kerusakan Otak! Bahaya!

  • Bagikan
Ilustrasi kecanduan pornografi. (Foto : dok. Anna Parini)

Dampak negatif dari kecanduan pornografi :peningkatan dopamine, peningkatan neuropeniprin, peningkatan serotonin dan oksitoksin, kerusakan otak berat,terjerat sex bebas, menjadi pelupa, penurunan kinerja.

Dopamine sendiri adalah zat kimia di dalam otak yang bisa meningkat kadarnya saat seseorang mengalami sensasi yang menyenangkan. Jadi dalam kaitan pornografi, tayangan terebut akan menjadi dopamine bagi yang melihat. Akhirnya akan kecanduan dan akan sulit untuk menghentikan.

Sarat utama untuk menghentikan kecanduan pornografi dibutuhkan kejujuran, kesadaran untuk berhenti. Meskipun berat, mengingat bahayanya harusnya bisa berhenti dari kecanduan pornografi.

Caranya untuk menghilangkan kecanduan pornografi adalah  dengan cara cara :
1. Sesuai tuntunan Nabi Muhammad SAW, dengan mengerjakan  puasa sunah dan memperbanyak ibadah.
2. Blokir perangkat lunak dalam komputer atau handphone yang berbau pornografi,
3. Pasang gambar orang yang mengispirasi atau penyemangat,
4. Pindahkan komputer di ruang terbuka,
5. Memiliki komitmen untuk berubah.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan