Terungkap Steven William Tak Jenguk Anaknya Selama Setahun, Tanggapan Celine Evangelista Bikin Haru !!

  • Bagikan
Celine Evangelista belum beritahukan jika sudah berpisah dengan Stevan William kepada anak-anaknya (doc.foto pikiran rakyat)

Celine mengungkap, janji dari Stefan William urung dilakukan. Pada akhirnya, ia atau asistennya yang menelepon duluan demi bisa mengobati kerinduan kedua anaknya pada sosok ayah.

Belum Beri Tahu Soal Perceraian

Sebelumnya, Celine juga sudah perna membahas hubungan Stefan dengan anak-anak mereka. Dalam tayangan YouTube Baim Wong dan Paula, Celine mengaku belum memberitahu terkait perceraiannya kepada anak-anak. Mereka hanya tahu Stefan masih bekerja hingga sekarang.

Baca Juga :  Lesti Kejora Disamakan Dengan Sakura Tokoh Di Film Kartun Naruto "Dianianya Tapi Tetap Cinta Suaminya"

Celine mengungkap, janji dari Stefan William urung dilakukan. Pada akhirnya, ia atau asistennya yang menelepon duluan demi bisa mengobati kerinduan kedua anaknya pada sosok ayah.

Alhasil, pernah ada momen sang anak menanyakan ayahnya yang sudah lama bekerja dan punya banyak uang.

“Gue di sini misalkan lagi kerja, terus tiba-tiba anak gue datang, ‘mami, daddy tuh udah punya banyak duit banget ya?. Kan daddy kerja terus, enggak pulang-pulang,” katanya menirukan anaknya bertanya.

Baca Juga :  Virgoun Putuskan Cabut Gugatan Cerai Untuk Dapatkan Hak Asuh Anak

“Denger gitu, hati gue langsung (sedih),” tambah Celine.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan