16 Besar Liga Champions: Manchester City Imbang, Inter Milan Menang!

  • Bagikan
Daftar Semifinalis Liga Champions. (Dok. UEFA)

Indo1.id || Liga Champions – Bertanding di stadion Red Bull Arena, tuan rumah RB Leipzig berhasil menahan imbang tamunya Man City dengan skor 1-1 pada leg pertama 16 besar liga champions, kamis 23 Februari 2023.

Sebenarnya, the citizen unggul terlebih dahulu melalui sepakan Riyad Mahrez di menit 27. Namun sayang, gawang mereka dibobol RB Leipzig melalui Gvardiol di menit 70.

Baca Juga :  16 Besar Liga Champions, Bayern Curi Kemenangan di Kandang PSG

Skor akhir imbang 1-1 sebenarnya bukan hadil buruk bagi Man City, mengingat keduanya akan bertemu lagi pada leg kedua 16 besar Liga Champions tanggal 15 Maret 2023 di Ettihad Stadium kandang mereka.

Pada pertandingan lain di hari yang sama, Inter Milan berhasil meraih kemenangan 1-0 dari FC Porto pada hasil Liga Champions babak 16 besar di Stadion Giuseppe Meazza,

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan