Waspada, Siklon Tropis 18S Mendekati Wilayah Indonesia Bagian Timur!

  • Bagikan
Siklon tropis 18S sedang mendekati wilayah Indonesia, tepatnya di sekitar Laut Timor. (Dok. @EYulihastin)

Indo1.id – Siklon tropis 18S sedang mendekati wilayah Indonesia, tepatnya di sekitar Laut Timor. Hal tersebut diungkapkan oleh Peneliti dari Pusat Riset Iklim dan Atmosfer Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Erma Yulihastin di akun twitternya.

Secara umum, siklon tropis 18S akan berdampak pada cuaca di berbagai wilayah di Indonesia, terutama yang berdekatan dengan siklon tersebut. Sejumlah wilayah aman diperkirakan mengalami cuaca ekstrem dari hujan lebat hingga gelombang tinggi di perairan. 

Di twitternya, Erma menjelaskan, siklon tropis 18S merupakan perkembangan dari Badai Tropis 98S. 

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan