Ahmad Dhani Mengaku Once Mengambil Keuntungan Dari Dewa 19 untuk Kepentingan Pribadi

  • Bagikan
π΄β„Žπ‘šπ‘Žπ‘‘ π·β„Žπ‘Žπ‘›π‘– π‘€π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘˜π‘’ 𝑂𝑛𝑐𝑒 π‘€π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘šπ‘π‘–π‘™ πΎπ‘’π‘’π‘›π‘‘π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘› π·π‘Žπ‘Ÿπ‘– π·π‘’π‘€π‘Ž 19 π‘’π‘›π‘‘π‘’π‘˜ πΎπ‘’π‘π‘’π‘›π‘‘π‘–π‘›π‘”π‘Žπ‘› π‘ƒπ‘Ÿπ‘–π‘π‘Žπ‘‘π‘– (πΉπ‘œπ‘‘π‘œ πΌπ‘›π‘ π‘‘π‘Žπ‘”π‘Ÿπ‘Žπ‘š π‘ˆπ‘›π‘–π‘£_π‘π‘œπ‘—π‘œπ‘›π‘’π‘”π‘œπ‘Ÿπ‘œ)

Tidak hanya Once, ayah tiga anak ini juga meminta Event Organizer (EO) untuk tidak semena-mena membawakan lagu Dewa 19 tanpa izin. Sejak bergabung kembali dengan Wahana Musik Indonesia (WAMI), Ahmad Dhani langsung mengatur masalah performing rights serta pembayaran royalti kepada WAMI atau manajemen Dewa 19.

“Sebenarnya ini adalah pesan untuk EO, bukan untuk Once. Saya melarang EO atau penyelenggara konser untuk memainkan lagu Dewa 19 tanpa izin. Karena selama ini, banyak EO yang tidak membayar royalti kepada LMKN,” jelasnya.

Dia juga menyayangkan tindakan Once yang tanpa izin menggunakan lagu Dewa 19 sejak 2010 silam. Menurutnya, sikap itu menunjukkan ketidaktertarikan Once terhadap hak cipta dan membuat Dhani merasa geram.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan