Apa Penyebab Kerusuhan di Wamena, Simak Kronologinya!

  • Bagikan
Kerusuhan di Wamena dipicu isu penculikan anak, 10 korban meninggal, 14 luka-luka.(foto: bbcnews)

Indo1.id || Berita – Akibat maraknya isu penculikan anak, terjadi kerusuhan di Wamena, Jayawijaya. Akibat kejadian itu tersebut 10 orang dilaporkan meninggal dunia.

Menurut Kombes Ignatius Benny Ady Prabowo kronologi kerusuhan di Wamena, bermula adanya mobil penjual kelontong yang dihentikan dua warga di Sinakma, Kota Wamena, pada hari Kamis 23 Februari, sekitar pukul 12.30 WIT. Karena dicurigai akan melakukan penculikan anak.

Baca Juga :  Ganjar Pranowo Lelang Sepeda Dengan Harga Fantastis

Mendapat laporan kejadian tersebut, Kapolres Wamena pun bergegas menuju tempat kejadian perkara (TKP) untuk meminta permasalahan ini diselesaikan di Polres.

Tak lama kemudian disaat terjadi negoisasi ada beberapa orang yang berteriak untuk memropvokatori. Sehingga memancing perlawanan massa terhadap aparat kepolisian.

“Hal itu kemudian direspons dengan meminta penebalan pasukan dari BKO Brimob dan Kodim. Dari sana kemudian chaos tak bisa dihindarkan lagi,” tutur Benny.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan