Diet Ala Bintang K-Pop Karina Aespa, Ternyata Gak Harus Nahan Lapar !!

  • Bagikan
Bintang K-Pop Karina Asea (doc.foto Instagram/@karinaaespa)

Indo1.id – Di industri KPop sudah tak menjadi rahasia lagi bahwa setiap idol harus melakukan diet ketat. Dalam grup KPop generesai keempat ini, ada banyak tubuh kurus seorang idol yang menarik perhatian publik. Bahkan, publik penasaran akan apa yang mereka konsumsi setiap harinya.

Baru-baru ini, Karina aespa mengungkapkan rahasianya untuk menurunkan berat badan.

Karina muncul di episode terbaru ‘No Prepare,’ dan menghabiskan waktu berkualitas dengan Lee Young Ji. Mereka berbicara tentang berbagai topik, salah satunya tentang penurunan berat badan.

Lee Young Ji juga mendapat banyak perhatian karena menurunkan berat badan di masa lalu. Selama acara, Karina mengungkapkan bahwa dia menjaga berat badannya dengan ketat meski makan banyak.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan