Soal Kasus Suap di KPU, Ketum PBNU Dukung Penuh Kinerja KPK

  • Bagikan
Ketua Umum PBNU yang sekaligus Ketua Lembaga Persahabatan Ormas Keagamaan (LPOK), KH Said Aqil Siradj saat memberikan sambutan pada Sabtu (11/1)
Ketua Umum PBNU yang sekaligus Ketua Lembaga Persahabatan Ormas Keagamaan (LPOK), KH Said Aqil Siradj saat memberikan sambutan pada Sabtu (11/1)

KPK menduga bahwa Wahyu bersama Agustiani Tio menerima suap sebesar Rp 900 juta dari Harun dan Saeful. Suap ini diduga diberikan kepada Wahyu agar Harun ditetapkan sebagai anggota DPR RI, menggantikan caleg terpilih dari PDIP atas nama Nazarudin Kiemas yang meninggal dunia pada Maret 2019 lalu. (I1AA12)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan